CALL ME ON WA 081237878408

Kamis, 19 September 2013

MEMBUAT FILE ISO DENGAN POWER ISO

Sebenarnya ada 3 cara untuk membuat file ISO :
  1. Melalui Menu Utama di PowerISO.
  2. Melalui Menu Shell context.
  3. Langsung men-drag/drop file kedalam PowerISO.

Untuk Cara ke 1 : Membuat File ISO "Melalui Menu Utama di PowerISO"

  • Jalankan PowerISO.exe
  • Klik tombol "ADD" pada Toolbar untuk menambahkan File dan Folder. (atau kamu juga bisa men-mendrag file/folder langsung ke Jendela PowerISO)

Untuk membuat Folder baru  

Pada Menu TAB(file,view,action,...), pilih "Action" > "New Folder"

 Untuk mengganti Label 

Pada Menu Tab, Pilih "Action" > "Change Label"

Untuk mengatur Properties ISO file 

Pada Menu Tab, Pilih "File" > "Image Properties"

    Jika sudah selesai, simpan file-nya. 
    • Klik Tombol "Save" pada Toolbar, atau Pada Menu Tab, pilih "File" > "Save"
    • Isikan "File Name", dan Pilih "Save as type" yang kamu mau. Lalu tekan "Save"
    Gambar 1 : Add Files and Folders

    Untuk Cara ke 2 : Membuat File ISO "Melalui Menu Shell context"

    • Buka "My Computer" dan pilih file yang kamu inginkan untuk ditambahkan di ISO file
    • Klik-kanan pada file yang kamu pilih.
    • Pilih "PowerISO" > "Add to "NamaFileAnda.iso" | Atau Pilih "PowerISO" > "Add to image file..."
    • Selesai... Secara Otomatis file anda telah berubah menjadi ISO
    (Catatan: Setting Default biasanya berformat DAA. Kamu juga bisa menggantinya menjadi Format ISO, diPowerISO configuration dialog.)

    Gambar 2 : Shell Context

    Untuk Cara ke 3 : Membuat File ISO "drag and drop file kedalam PowerISO"

    • Jalankan PowerISO.exe
    • Buka "My Computer" dan pilih file yang kamu inginkan untuk ditambahkan di ISO file
    • Drag semua file/folder yang dipilih kedalam PowerISO window.
    • Klik tombol "Save"
    Gambar 3 : Drag and Drop

    Berlangganan artikel via email :

    Delivered by PANDE

    Share On:

    ARTIKEL YANG TERKAIT:

    3 komentar untuk "MEMBUAT FILE ISO DENGAN POWER ISO"

    Unknown mengatakan...

    Terima kasih , sangat bermanfaat !!

    Unknown mengatakan...

    trims infone kawan

    Unknown mengatakan...

    Good..!sangat membantu, thank's

     
     
    All Right Reserved - life is hard
    Design by PANDE_RIO | Powered By Blogger.com